Halaman

Selasa, 24 Juli 2018

Tentang UMM INN


UMM Inn merupakan salah satu hotel yang terletak tidak jauh dari kampus 3 Universitas Muhammadiyah Malang. UMM Inn memiliki fasilitas yang lengkap serta dapat membuat para pengunjung merasa nyaman untuk beristirahat. 
UMM Inn memiliki bangunan yang sangat megah dengan konsep modern dan asri karena ditumbuhi beberapa pepohonan di sekitarnya . Sehingga hal ini dapat menarik pengunjung untuk bersantai dan beristirahat di UMM Inn. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar